Lambang Sekolah
Semua Pasti Bisa
Di dunia ini tidak ada sesutu yang tidak bisa kecuali yang memang tidak mungkin. Coba dan cobalah terus, jangan pernah menyerah dan mudah putus asa. Kegagalan adalah pengalaman yang terbaik untuk meraih kesuksesan. Orang yang gagal dan mau memperbaiki apa penyebab kegagalannya masih lebih baik daripada orang yang sukses tapi tidak mengetahui bagaimana mereka menuju kesuksesannya.
Bahan Pelajaran
Pengikut
Diberdayakan oleh Blogger.
Rabu, 13 Juli 2011
KEGIATAN MOS SMPN 1 DASUK 2011-2012
10.17 |
Diposting oleh
UPT SMPN 1 DASUK
|
PEMERINTAH
KABUPATEN SUMENEP
DINAS
PENDIDIKAN
UPT SMP
NEGERI 1 DASUK
Jl. Raya Dasuk Telp. (0328) 7706528
S U M E N E P
|
KEPALA UPT SMPN 1 DASUK
NOMOR:422/108/435.101.151/2011
TENTANG
PEMBENTUKAN PANITIA
PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU
TAHUN PELAJARAN 2011/2012
MENIMBANG
MENGINGAT
MEMPERHATIKAN
|
:
:
|
1
2
1
2
:
|
Bahwa memasuki tahun pelajaran
2011/2012 untuk menerima siswa baru perlu
dibentuk panitia penerimaan siswa baru yang diberi nama Panitia Penerimaan
Peserta Didik Baru tahun pelajaran 2011/2012.
Bahwa dalam rangka memperlancar
kegiatan penerimaan peserta didik baru tersebut perlu dibuatkan Jadwal
Penerimaan Peserta Didik Baru tahun pelajaran 2011/2012.
Undang-undang Nomor 20 tahun
2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional.
Keputusan Kepala Dinas
Pendidikan Provinsi Jawa Timur Nomor : 420/2411/103.02/2011, tentang Pedoman Pelaksanaan Penerimaan Peserta Didik
pada Taman kanak-kanak dan Sekolah di Provinsi Jawa Timur Tahun Pelajaran 2011/2012.
Hasil Rapat MKKS Kab. Sumenep
bulan Mei 2011
|
MEMUTUSKAN
MENETAPKAN :
PERTAMA
KEDUA
|
:
:
|
Susunan Panitia Penerimaan
Peserta Didik Baru UPT SMP Negeri 1 Dasuk Tahun Pelajaran 2011/2012 sebagaimana terlampir dalam Surat
Keputusan ini.
Jadwal Kegiatan Penerimaan
Peserta Didik Baru UPT SMP Negeri 1 Dasuk Tahun Pelajaran 2011/2012 sebagai berikut :
1. Pendaftaran :
1 – 5 Juli 2011
2. Tes masuk :
6 Juli 2011
3. Pengumuman : 7 Juli 2011
4. Daftar Ulang :
7 - 8 Juli 2011
|
Ditetapkan di : Dasuk
Pada tanggal : 27 Mei 2011
Kepala Sekolah
Drs. DIDIK SETIYONO, M.Pd
NIP. 19611020 198302 1 002
|
Tembusan :
1.
Kepala
Dinas Pendidikan Kabupaten Sumenep
2.
Pengawas
Bidang Dikmenum Kabupaten Sumenep
3.
Pertinggal
Lampiran 1 : SK Kepala
UPT SMPN 1 Dasuk
Nomor : 422/108/435.101.151/2011
Tanggal : 27 Mei 2011
SUSUNAN PANITIA
PENERIMAAN PESERTA DIDIK
BARU
TAHUN PELAJARAN 2011/2012
NO
|
NAMA / NIP
|
JABATAN
|
KEDUDUKAN DALAM
KEPANITIAAN
|
1
2
3
4
5
6
7
8
|
Drs. DIDIK SETIYONO, M.Pd
NIP. 19611020 198302 1 002
AMAR MAKRUF, S.Pd
NIP. 19620805 198412 1 009
BAMBANG
ARIFIANTO, SE
NIP. 19640801 198602 1 003
AGUS
MULYADI, S.Pd
NIP. 510 215 392
EKO
WAHYUDI, S.Pd
SUMARNO, S.Sos
IBNU
MARUHUD, S.Pd
MADILLAH,
|
Kepala Sekolah
Urs. Humas
Urs.
Kesiswaan I
Urs. Kesiswaan II
Guru
Guru
Guru
Staf TU
|
Penanggung Jawab
Ketua
Sekretaris
Bendahara
Anggota
Anggota
Anggota
Pembantu
Umum
|
Dasuk,
27 Mei 2011
Kepala
Sekolah
Drs. DIDIK SETIYONO, M.Pd
NIP.
19611020 198302 1 002
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
DAFTAR ISI
Salam Pendidikan
Hari ini harus lebih baik daripada kemarin. Hari ini adalah perjuangan, kemarin adalah masa kenangan, hari besok adalah impian. Berbuatlah mulai hari ini. Tiada kamus terlambat untuk berbuat, dan berbuat baik. Jadilah yang terbaik pada hari ini dan hari besok
Cara Mengirim Posting Ke Blog Sekolah, kirim via Email ke :
smpndasuk.resmi@
blogger.com
Kiriman posting akan disensor terlebih dahulu oleh Admin, tanpa mengurangi
isi dari postingan atau berita yang anda kirim.
Bagi pembaca tulislah komentar di akhir bacaan, Saran dan kritik membangun
kami tunggu.
Terima kasih atas partisipasinya.
Admin
0 komentar:
Posting Komentar